Dema-U Rilis Logo Kebinet, Ini Filosofinya

Gambar logo kabinet sinergi karya Dema UIN Walisongo 2018 (Sumber : @demauinws_official) Skmamanat.com - Melalui akun instagram resminy...


Gambar logo kabinet sinergi karya Dema UIN Walisongo 2018 (Sumber : @demauinws_official)
Skmamanat.com - Melalui akun instagram resminya, Dewan Eksekutif Mahasiswa (Dema) UIN Walisongo telah merilis logo kabinet yang akan digunakan setahun kedepan, Selasa (20/02/2018).

Kabinet yang diberi nama sinergi karya itu memilih burung walet sebagai simbol.

Ketua Dema, M. Syarifuddin Fahmi mengatakan, awalnya ide burung walet ini diusulkan oleh Koordinator Media Dema Uin Walisongo.

"Karena Filosofi burung walet ini dirasa mewakili visi misi Dema tahun ini, akhirnya kami setuju memilih logo tersebut," ujarnya ketika dihubungi skmamanat.com (22/02).

Berikut adalah makna setiap bagian logo:

1. Burung walet melambangkan prinsip Dema UIN Walisongo 2018 yang berkelompok dan bersinergi mengusung visi bersama dalam berkarya.

2. Dua pita yang berhadapan melambangkan uluran tangan bukti kepedulian dan kerjasama Dema UIN Walisongo dengan berbagai pihak.

3. Kepala berwarna merah dengan mata tajam melambangkan Dema UIN Walisongo 2018 yang pemberani dan visioner.

4. Tiga helai bulu sayap melambangkan tiga asas yang diusung Dema UIN Walisongo 2018 yaitu: berkarya, berintegritas, dan bermartabat. Adapun warna biru pada sayap melambangkan kedalaman dan ketinggian ilmu serta warna kuning melambangkan semangat menyala.

Fahmi berharap logo tersebut dapat mewakili visi dan misi kepengurusan Dema-U tahun ini.

"Semoga semua lembaga intra dapat bersinergi untuk bersama sama memajukan organisasi mahasiswa seperti logo barunya," harapnya.

Reporter : Rima Dian Pramesti
Editor : M.S Najib

COMMENTS

Name

Aneka Jaya,1,Artikel,13,feature,9,fotografi,1,indepth,6,laporan,28,Lifestyle,3,Mahasiswa Kemalingan,1,ORSENIK 2017 UIN Walisongo,22,PBAK 2017,25,Profil UKM UIN Walisongo,15,Ramadan,3,sastra,13,Sastra budaya,1,sosok,8,UIN Walisongo,3,USIM,1,varia kampus,315,warta mahasiswa,1,
ltr
item
skmamanat.com: Dema-U Rilis Logo Kebinet, Ini Filosofinya
Dema-U Rilis Logo Kebinet, Ini Filosofinya
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiSAmvMHznYMFi4yp7rVasu8Ol2bjMdMPYLxs9rnQ43iAe345si-_2xZgL0n4evuxhV06uDNIEYdKlGuuV7RB4fMiUTwFBFva6OQL2xEsPShGI16t5dOx_1n7rTtBRGLHOlm6oST9Su-cKm/s640/WhatsApp+Image+2018-02-23+at+06.07.36+%25283%2529.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiSAmvMHznYMFi4yp7rVasu8Ol2bjMdMPYLxs9rnQ43iAe345si-_2xZgL0n4evuxhV06uDNIEYdKlGuuV7RB4fMiUTwFBFva6OQL2xEsPShGI16t5dOx_1n7rTtBRGLHOlm6oST9Su-cKm/s72-c/WhatsApp+Image+2018-02-23+at+06.07.36+%25283%2529.jpeg
skmamanat.com
https://skmamanat.blogspot.com/2018/02/dema-u-rilis-logo-kebinet-ini.html
https://skmamanat.blogspot.com/
http://skmamanat.blogspot.com/
http://skmamanat.blogspot.com/2018/02/dema-u-rilis-logo-kebinet-ini.html
true
933386080041432110
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy