Mahasiswa FDK Ikuti Sosialisasi Pencegahan KDRT di Hotel Horison

Penyerahan kunci mobil kepada 16 Kabupaten pada saat acara sosialisasi pencegahan KDRT Amanat- Sejumlah mahasiswa Fakultas D...



Penyerahan kunci mobil kepada 16 Kabupaten pada saat acara sosialisasi pencegahan KDRT




Amanat- Sejumlah mahasiswa Fakultas Dakwah dan Komunikasi (FDK) Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang mengikuti Sosialisasi Pencegahan Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) sejak dini yang bertempat di ruang Krakatau Hotel Horison Semarang. Rabu (16/11).

Acara diselenggarakan oleh Kementerian Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak (KPP dan PA) bekerjasama dengan Pemerintahan Provinsi Jawa Tengah, UIN Walisongo dan LPA Jawa Tengah.

Sosialisasi tersebut juga dihadiri oleh Wakil Gubernur Jawa Tengah, Sekretaris Kementerian PPPA, Wakil Rektor I UIN Walisongo, Kepala LPA, Kepala Biro Dinas Sosial, Dekan FDK, dan peserta dari berbagai universitas, SMA maupun SMK.

Awaludin Pimay, Dekan FDK mengatakan, peserta yang hadir seribu muda mudi Jawa Tengah. Peserta terdiri dari siswa SMA, mahasiswa, aktivis organisasi dan forum anak Jawa Tengah. 

Selain sosialisasi KDRT, juga ada penyerahan mobil untuk perlindungan perempuan dan anak kepada 16 kabupaten / kota. Mobil itu berfungsi untuk media sosialisasi atau edukasi yang terkait dengan program – program pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak.

Sekretaris KPP dan PA, Wahyu Hartono mengatakan, kasus-kasus kekerasan bahkan perceraian yang ada di Indonesia sangat menghawatirkan. Maka dari itu, pemerintah menggalakkan suatu kegiatan khususnya bagi remaja supaya memperoleh ilmu sebagai bekal sampai jenjang pernikahan nanti.

“Menteri PP-PA mengeluarkan suatu kebijakan program unggulan Three Ends, yakni End Violence Against Women (Akhiri Kekerasan terhadap Perempuan dan Anak), End Human Trafficking (Akhiri Perdagangan Manusia) dan End Barriers To Economic Justice (Akhiri Kesenjangan Ekonomi terhadap Perempuan),” ujar Wahyu.

Wahyu menambahkan, apabila Three Ends terjalani, kehidupan berkeluarga dan bermasyarakat akan lebih baik. Kesenjangan ini harus dicegah dari keluarga, sehingga tidak ada lagi pernikahan dini. Sebab pernikahan dini ialah awal mula terjadinya kekerasan dan perceraian. 

Nurul Eka Wahyu H.

COMMENTS

Name

Aneka Jaya,1,Artikel,13,feature,9,fotografi,1,indepth,6,laporan,28,Lifestyle,3,Mahasiswa Kemalingan,1,ORSENIK 2017 UIN Walisongo,22,PBAK 2017,25,Profil UKM UIN Walisongo,15,Ramadan,3,sastra,13,Sastra budaya,1,sosok,8,UIN Walisongo,3,USIM,1,varia kampus,315,warta mahasiswa,1,
ltr
item
skmamanat.com: Mahasiswa FDK Ikuti Sosialisasi Pencegahan KDRT di Hotel Horison
Mahasiswa FDK Ikuti Sosialisasi Pencegahan KDRT di Hotel Horison
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiwLvBR5xPHBS2A4MdIMSNdg95e_pJ4grBxxqMgZfwn13bz0JhGubTGDRAKZ54vC1V4slewnYuZVumYpSpyXbGasGRsM8T4Kv-FVNDDhOyhoI1HY4ZlR2v-RR2CwofdjoX5O0bTAwkiVnKg/s640/20161116_114805.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiwLvBR5xPHBS2A4MdIMSNdg95e_pJ4grBxxqMgZfwn13bz0JhGubTGDRAKZ54vC1V4slewnYuZVumYpSpyXbGasGRsM8T4Kv-FVNDDhOyhoI1HY4ZlR2v-RR2CwofdjoX5O0bTAwkiVnKg/s72-c/20161116_114805.jpg
skmamanat.com
https://skmamanat.blogspot.com/2016/11/mahasiswa-fdk-ikuti-sosialisasi-kdrt-di.html
https://skmamanat.blogspot.com/
http://skmamanat.blogspot.com/
http://skmamanat.blogspot.com/2016/11/mahasiswa-fdk-ikuti-sosialisasi-kdrt-di.html
true
933386080041432110
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy