Tiga Tahun Mati Suri, Kini Devisi Penerbitan FDK Hidup Kembali

Peresmian Devisi Penerbitan : Penyerahan potongan tumpeng oleh Edi Hermawan, Ketua Devisi Penerbitan (kanan) kepada Wakil Dekan II FDK, Mu...

Peresmian Devisi Penerbitan: Penyerahan potongan tumpeng oleh Edi Hermawan, Ketua Devisi Penerbitan (kanan) kepada Wakil Dekan II FDK, Muhammad Alfandi (kiri).

Skmamanat.com - Divisi Penerbitan Jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) Fakultas Dakwah dan Komunikasi (FDK) resmi dikenalkan kembali oleh Staf Laboratorium Dakwah (Labda), Selasa (7/3).

Peresmian tersebut diselenggrakan di ruang Lembaga Bimbingan dan Konseling Islam (LBKI) Labda, dihadiri oleh Wakil Dekan II, Muhammad Alfandi dan Wakil Dekan III, Fachrur Rozi.

Ema Hidayati, Staf Labda FDK mengatakan, tiap devisi dari konsentrasi jurusan yang ada di FDK masuk pada manajemen pihak laboratorium. Pihak Birokrasi FDK menyambut baik akan presmian ulang devisi penerbitan dari Jurusan KPI.

“Di sisi lain, acara ini bertujuan pula mengakrabkan tiap devisi yang ada di Labda,” kata Ema.

Kembali aktifnya devisi penerbitan berangkat dari kegetolan Edi Hermawan, mahasiswa Jurusan KPI semester 6 tersebut, dalam menjalin komunikasi dengan pihak birokrasi FDK. Setelah mengetahui alasan ketidakaktifan devisi tersebut, Edi lantas mengumpulkan mahasiwa senasib yang satu bidang konsentrasi.

Edi mengatakan, berawal dari rasa iri, lalu timbul keinginan untuk menghidupi devisi yang konon telah tiada akibat tidak memiliki peminat. Dulu devisi penerbitan sempat ada, karena kurang peminat akhirnya menjadi mati suri.

“Dari presmian ini, harapan kami divisi penerbitan dapat diketahui akan eksistensinya,” kata Edi.

Edi, yang kini terpilih menjadi Ketua Devisi Penerbitan mengatakan, untuk beberapa bulan kedepan, menargetkan kegiatan untuk mempublikasikan  dan memperkenalkan devisinya di khalayak umum.

“Tentu, dengan aktif kembalinya devisi publishing, semakin menumbuhkan minta mahasiswa terhadap konsentrasi penerbitan,” tambah Edi.

Umi Nur Mughistah

COMMENTS

Name

Aneka Jaya,1,Artikel,13,feature,9,fotografi,1,indepth,6,laporan,28,Lifestyle,3,Mahasiswa Kemalingan,1,ORSENIK 2017 UIN Walisongo,22,PBAK 2017,25,Profil UKM UIN Walisongo,15,Ramadan,3,sastra,13,Sastra budaya,1,sosok,8,UIN Walisongo,3,USIM,1,varia kampus,315,warta mahasiswa,1,
ltr
item
skmamanat.com: Tiga Tahun Mati Suri, Kini Devisi Penerbitan FDK Hidup Kembali
Tiga Tahun Mati Suri, Kini Devisi Penerbitan FDK Hidup Kembali
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh1rdZYGToE2ucgzE8GcNaTqE1ZYc_Th5cqseCNYYwHDpXvS2oy2G0TMJ2tSDfSTk7r0xmHIplKjERDFzodvkOxXS77S1aEJWa5mZjYdGNFx7oMj0UaKI14XDAGRVwyvWtD9GwxDySGrUSn/s640/Edi+Hermawan+memberikan+potongan+nasi+tumpeng+kepada+Wakil+Dekan+II+FDK+UIN+Walisongo+Semarang.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh1rdZYGToE2ucgzE8GcNaTqE1ZYc_Th5cqseCNYYwHDpXvS2oy2G0TMJ2tSDfSTk7r0xmHIplKjERDFzodvkOxXS77S1aEJWa5mZjYdGNFx7oMj0UaKI14XDAGRVwyvWtD9GwxDySGrUSn/s72-c/Edi+Hermawan+memberikan+potongan+nasi+tumpeng+kepada+Wakil+Dekan+II+FDK+UIN+Walisongo+Semarang.jpg
skmamanat.com
https://skmamanat.blogspot.com/2017/03/tiga-tahun-mati-suri-kini-devisi.html
https://skmamanat.blogspot.com/
http://skmamanat.blogspot.com/
http://skmamanat.blogspot.com/2017/03/tiga-tahun-mati-suri-kini-devisi.html
true
933386080041432110
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy